Sering Disebut Norak, Memotret Makanan Justru Disukai Chef
Jakarta – Lihat presentasi makanan cantik, pasti membuat siapapun ingin memotretnya. Namun, ada sebagian orang yang menganggapnya norak. Memotret makanan sebelum makan sudah menjadi kebiasaan. Apalagi saat menikmati makanan di…