Bule Ngaku-ngaku Kena Scam, Kunjungan ke Desa Sade Tetap Ramai
Jakarta – Setelah viralnya video seorang turis yang mengaku tertipu di Kampung Sade, kunjungan ke destinasi ini berjalan seperti biasa. Jumlah kunjungan wisatawan tidak berkurang. Ketua Pokdarwis Kampung Sade, Sanah…