Iwan Budianto Tak Mau Lagi Jadi Pengurus PSSI
Jakarta – Iwan Budianto menegaskan tidak akan lagi berkiprah di PSSI periode 2023-2027. Ia merasa tidak pantas melakukan hal tersebut mengingat Tragedi Kanjuruhan. PSSI akan menggelar Kongres Luar Biasa (KLB)…